
Aktivis PMII Pamekasan Demo Perhutani, Desak Cabut Laporan Pengrusakan Mangrove
PAMEKASAN, harianmadura.com – Pengurus Cabang (PC) Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia (PMII) Pamekasan bersama ratusan nelayan melakukan aksi demonstrasi ke Kantor Perhutani, Jumat (25/4/2025). Kedatangan mereka untuk mendesak Perhutani KPH Madura mencabut laporan pengrusakan yang dilakukan nelayan Dusun Duko, Desa Tanjung, Kecamatan Pademawu, Kabupaten Pamekasan 2024 silam. Ketua PC PMII Pamekasan, Homaidi mengatakan, demo tersebut untuk…